Cara Melihat Orang Yang Sering Buka Profil Fb kita
Selamat datang di andy2dsd blog, Anda tau istilah "Kepo" ? Atau bahkan anda termasuk orang -orang yang suka kepo? Hehe.. Peace, sobat. Saya disini hanya ingin membantu sobat pengunjung Andy2dsd blog untuk dapat mengetahui siapa yang paling sering lihat profil Facebook kita. Caranya cukup mudah, dan tidak perlu pake aplikasi yang membutuhkan password, email, acces token atau apalah itu. Oke langsung ke Tutorialnya gan.
1. Pertama silakan anda Login ke akun facebook sobat dulu.
2. Setelah itu klik kanan di mana saja dan pilih "Lihat sumber laman" atau " View web source". Secara otomatis sobat akan dialihkan ke halaman yang berisi kode-kode Html.
3. Lalu anda cari teks dengan menekan Ctrl + F pada keyboard, Ketikkan di kolom pencarian "Initial Chat Friends List". Di sana ada angka-angka Itu adalah kode dari facebook orang yang sering melihat profil kita sob, dan tiap kode teman facebook yang sering ngintip profil kita dipisahkan satu sama lain dengan tanda koma [ , ].
4. Kode yang paling kiri adalah orang yang paling sering buka profil facebook kita. Dan selanjutnya yang ke dua, ketiga dan seterusnya. Untuk mengetahui siapakah orang-orang dibalik kode tersebut, caranya copy salah satu kode, dan paste-kan di kolom browser ( di sebelah www.facebook.com) Contoh www.facebook.com/8364723553585. Maka akan kita ketahui mereka-mereka yang suka mampir ke kronologi kita.
Jika masih binggung silakan sobat duduk dulu menghadap ke utara sambil ngopi atau makan gorengan, baru setelah itu tanyakan ke saya lewat facebook atau twitter. Oke, sekian dari saya :) .
Oke sob, thanks udah mampir dimari
ReplyDeleteKalo pake hp gimana caranya, bles ya
ReplyDelete